web service adalah aplikasi sekumpulan data (database),
perangkat lunak (software) atau bagian dari perangkat lunak yang dapat diakses
secara remote oleh berbagai piranti dengan sebuah perantara tertentu. web
service bisa dihubungkan ke aplikasi seperti twitter,facebook dan lain-lain.
web service juga menggandung berbagai informasi, sintak, perintah dan URL yang
dapat digunakan sebuah fungsi- fungsi dari aplikasi tertentu.
web service disebut juga dengan proses pertukaran data tanpa
mengetahui dimana letak suatu database itu di tanamkan. Web service mampu menunjang
interoperabilitas,sehingga web service mampu menjadi sebuah jembatan penghubung
antara berbagai sistem yang ada.selain itu juga web service hubungan antara
client dan server tidak terjadi secara langsung. Hubungan antara client dan
server dijembatani oleh file web service dalam format tertentu. Sehingga akses
terhadap database akan ditanggani tidak secara langsung oleh server, melainkan
melalui perantara yang disebut sebagai web service. Peran dari web service ini
akan mempermudah distribusi sekaligus integrasi database yang tersebar di
beberapa server sekaligus.
blognya bagus dan saya udah baca kok ...
BalasHapus